Diberdayakan oleh Blogger.

Sabtu, 11 Februari 2012

Menunggu



Sebuah tongkat dengan kulit keriput yang membungkus fisik itu memperlihatakan  usia yang sudah senja....
dengan semangat menyusuri jalan harapan tanpa adanya kawan...
songkok hitam yang menutup rambutnya yang mulai beruban...
tak menghiraukan terjalnya kehidupan...

menunggu...
mungkin itulah yang sempat terfikir oleh benak....
fisik yang sudah rapuh termakan usia...
namun belum ada yang sempat tersampaikan...

menunggu...
satu hal yang terkadang terasa menjemukan
dengan keadaan yang menyakitkan
surga....neraka,mungkin itu sebuah pilihan...

dari sebuah harapan yang tersita
dan waktupun tak mampu bercerita
bahkan sekedar bualan kecil untuk cucu tercinta

menunggu...
hanya untuk menyambung sebuah kehidupan
tanpa kita ketahui kapan menunggu giliran
menuju tempat yang kekal bersanding dengan Tuhan


0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Affiliate Network Reviews